Skip to main content

Soal Essay Search Engine / Mesin Penelusur

1. Apa yang dimaksud dengan search engine?
Jawab: 
Search engine adalah sebuah system atau mesin pencari yang akan membantu kamu untuk menemukan berbagai macam topic atau informasi dari Internet secara cepat dan efektif.


2. Apa perbedaan antara web browser dan search engine?

Jawab: 
Web browser adalah suatu program atau software yang digunakan untuk menjelajahi internet atau untuk mencari informasi dari suatu web yang tersimpan didalam komputer. Sedangkan search engine adalah sebuah system atau mesin pencari yang akan membantu kamu untuk menemukan berbagai macam topic atau informasi dari Internet secara cepat dan efektif.


3. Sebutkan beberapa contoh search engine berikut alamatnya.

Jawab: 
Contoh search engine dan alamatnya :
a. Google (www.google.com)
b. Yahoo (www.yahoo.com)
c. MSN (www.search.msn.com)


4. Sebutkan beberapa metode agar pencarian melalui search engine lebih terfokus!

Jawab: a. Menggunakan tanda kutip dua (“ “)
            b. Menggunakan symbol + dan –
            c. Mencari pada website tertentu saja, gunakan keyword : site


5. Jelaskan perbedaan penyimpanan dokumen halaman web menggunakan cara Copy-Paste dan Save As?

Jawab:
a.  Jika melakukan penyimpanan dengan menggunakan caraCopy-paste, kita bisa menyimpan dokumen pada bagian-bagian tertentu, selain itu dokumen yang di copy tidak bias ditambilkan kembali jika tidak di save.
b. Jika melakukan penyimpanan dengan menggunakan cara Save-As Bisa menyimpan data yang di-download secara keseluruhan, selain itu dengan cara meng-save data otomatis tersimpan dalam dokumen di computer kita.